Cara Pemesanan & Pembayaran
Cara Pesan
- Untuk melakukan pemesanan silahkan pilih salah satu atau beberapa produk yang tersedia sesuai kebutuhan anda
- Tentukan desain yang diinginkan jika sudah mempunyai desain sendiri silahkan kirimkan pada kami
- Setelah anda menentukan produk beserta desainnya kami akan konfirmasikan biaya pembuatan, lama penengerjaan dan besarnya ongkos kirim ke alamat tujuan
- Jika ada hal yang kurang jelas atau ingin ditanyakan berkaitan dengan pemesanan pembuatan acrylic silahkan hubungi : 021 5422 1148, 0859 2000 8269, 0812 8074 8330 atau klik disni
Pembayaran
Setelah anda setuju dengan penawaran yang kami berikan, silahkan lakukan pembayaran down payment sebesar 50% dari total biaya pembuatan
Anda dapat melakukan pembayaran kesalah satu nomor rekening dibawah ini :
- Bank BCA Nomor Rekening 5475046665 Cab Graha raya bintaro A/N HERMINI GILDUS.
- Bank Mandiri Nomor Rekening 128 000 5565749 Cab. BSD ( Bumi Serpong Damai ) A/N HERMINI GILDUS.
Lakukan konfirmasi pembayaran jika sudah melakukan transfer, agar kami dapat segera memproses pesanan anda. Konfirmasi dapat dilakukan dengan cara Telp atau SMS ke Nomor :
0859 2000 8269 atau 0812 8074 8330
Pengiriman Produk
- Untuk produk tertentu dapat menggunakan jasa pengiriman barang dengan ongkos kirim ditanggung oleh pemesan produk acrylic
- Jika produk pesanan mengaharuskan untuk setting dan installasi kami akan lakukan pemasang pada tempat yang telah ditentukan
- Pesanan produk Acrylic dapat juga diambil langsung di alamat kami sebagai berikut
G3N ACRYLIC
Ruko Dasana Xentre Blok ED.21
Jln Dasana Indah Bojong Nangka Kelapa Dua Tangerang
Lihat Peta